
Hujan, jangan kau marah…Mungkin kau terlalu marah pada orang-orang yang mencaci dan memaki kedatanganmu. Kau dituduh mendatangkan banjir, padahal banjir terjadi karena ulah mereka yang membiarkan sampah bertebaran dimana-mana. Kau dituduh menyebarkan penyakit, padahal penyakit datang karena sebelum datangnya dirimu mereka sudah memamah biak bibit-bibit penyakit itu. Kau dituduh menghambat pekerjaan...